Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2019
Forehand adalah pukulan yang diayun dari belakang badan kita dengan arah depan raket dan telapak tangan kita menghadap bola. Pukulan forehand adalah pukulan standard yang paling mudah diajarkan dalam memukul shuttlecock. Gambar diatas adalah cara memegang raket forehand atau grip untuk forehand .
Gambar
Cara Memegang Raket Forehand 1. Pegang raket dengan tangan kiri, kepala raket menyamping. Pegang raket dengan cara seperti “jabat tangan”. Bentuk “V” tangan diletakkan pada bagian gagang raket. 2. Tiga jari, yaitu jari tengah, manis dan kelingking menggenggam raket, sedangkan jari telunjuk agak terpisah. 3. Letakkan ibu jari diantara tiga jari dan telunjuk. Cara Memegang Raket Backhand 1. Untuk backhand grip, geser “V” tangan ke arah dalam. Letaknya di samping dalam. 2. Bantalan jempol berada pada pegangan raket yang lebar. Cara Latihan Sebelum praktek melakukan latihan pukulan, perlu dilakukan latihan untuk adaptasi menggerak-gerakkan pergelangan tangan dengan tetap memegang raket dengan benar. 1. Peserta latih dibiasakan selalu memegang raket dengan jari-jari tangan, luwes, dan tetap rileks, tetapi tetap mempunyai tenaga. 2. Lakukan gerakan raket ke arah kanan dan kiri, dengan menggunakan tenaga pergelangan tangan. Begitu juga gerakan ke depan dan ke b
Gambar
1. Jangan biarkan otot-ototmu terlalu tegang Via Wikihow Ketika sedang bermain, memang akan selalu ada tekanan untuk melakukan yang terbaik. Apakah kamu tahu kalau hanya dengan stres sedikit, otot kamu bisa menjadi tegang secara otomatis? Inilah yang merupakan titik lemah terbesar bagi para atlet. Terkadang otot yang terlalu tegang akan memperlambat gerakan tubuh (kaku) dan juga menghambat kamu untuk melakukan smash yang kuat. Masih nggak percaya? Untuk melakukan smash , diperlukan suatu tenaga yang secara khusus difokuskan untuk teknik ini. Otot harus dalam keadaan siap dan dinamis untuk mengeluarkan ledakan energi yang cukup untuk smash . Bayangkan saja kalau otot kamu terus-terusan tegang sepanjang permainan, pasti kamu nggak akan punya tenaga yang diperlukan untuk melakukan smash, karena tenagamu telah dihabiskan untuk mengencangkan/menegangkan oto. 2. Manfaatkan pergelangan tangan Via Tennisserver Seperti yang sudah dijelaskan di poin #1, menegangkan otot-
Gambar
Teknik Servis Ketika bermain bulu tangkis, tentu hampir sama dengan teknik dasar permainan tenis lapangan , yakni memiliki teknik servis. Pukulan servis adalah teknik paling awal yang seharusnya juga dikuasai betul karena pukulan servis jika dilakukan dengan sempurna maka akan meningkatkan potensi perolehan poin. Sementara ketika tidak dapat melakukan servis dengan sukses, maka tentunya poin cuma-cumalah yang didapat. Penting untuk mengetahui juga bahwa ada beberapa jenis pukulan servis yang bisa dimainkan ketika pertandingan. Berikut adalah beberapa jenis teknik servis yang dapat dilatih: Servis Forehand Pendek Dalam melakukan pukulan servis forehand, cara ini masih dibagi lagi menjadi 2 jenis, yakni servis forehand tinggi dan pendek. Tentu setiap jenis teknik memiliki keuntungan dan kelemahan masing-masing, di mana untuk teknik servis forehand pendek biasanya bertujuan sebagai pemaksa lawan supaya tak mampu melakukan serangan. Tak hanya itu, lawan pun akan ter
Gambar
Teknik Memegang Raket Untuk teknik pertama yang sangat mendasar dan perlu untuk dikuasai lebih dulu adalah teknik memegang raketnya. Dalam teknik pegangan raket bulu tangkis, ada 4 macam yang bisa dipilih dan digunakan sesuai dengan kebutuhan maupun kenyamanan pemain bulu tangkis. Teknik memegang raket atau grip ada 4, yaitu: American Grip Dalam melakukan teknik pegangan Amerika atau American grip ini, ada beberapa langkah yang perlu diperhatikan, yakni: Pastikan tangan memegang bagian ujung raket atau handle-nya seperti ketika Anda memegang pukul/geblok kasur. Inilah mengapa pegangan Amerika kerap juga disebut dengan istilah pegangan geblok kasur. Posisikan ibu jari serta telunjuk menempel di bagian handle raket. Tipe pegangan ini memang terbilang efektif dalam melakukan pukulan smash, terutama ketika berada di depan net. Tak hanya itu, memang tipe pegangan ini juga banyak diunggulkan oleh para pemain bulu tangkis ketika memukul bola-bola atas. Bahkan dengan pega